SIT Darul Hasan Kota Padangsidimpuan Dikunjungi Tamu Dari Malaysia

IMG 20191229 WA0002

bbnewsmadina.com, Sekolah Islam Terpadu (SIT) Darul Hasan Kedatangan tamu mancanegara Malaysia Sebanyak 45 orang 28 Desember 2019, Malam.

SIT Darul Hasan menurut mereka salah satu sekolah yang perlu diperhatikan. Mereka mendapatkan kabar serta perkembangannya lewat media sosial.

Perkembangan sekolah Darul Hasan yang sangat pesat itu serta jumlah murid dan pembangunan sekolahnya.

Hal ini yang merangsang Kami ingin mengunjunginya dan ingin melihat langsung. Lewat pemandu wisatanya ustd Dahler. Lc.
Dianya mengucapkan “terimakasih kepada yayasan yang sudah mengizinkan kami berkunjung kesekolah kita ini dan juga terimakasih banyak jamuan makan malamnya” dalam penyambutannya yang begitu bersahabat di dampingi masyarakat sekitar sekolah, dan Orang tua siswa.
Dianya juga dengan penuh harap menyampaikan kedepannya hubungan kita tetap terjalin baik.

Dalam sambutanya Ustad Edi Hasan yang juga sebagai ketua yayasan memaparkan, “program program unggulan dan rancangan pembangunan sekolah yg sedang dikerjakan.
Program unggulan seperti tahfidz, pendidikan berkarakter dan minat bakat siswa”, ungkapnya.

Edi Hasan juga mengucapkan terimakasih yang sebesar besarnya atas kunjungan ini.
Dia juga berharap agar hubungan ini tetap terjalin serta dapat memberi motivasi bagi orang tua siswa, terutama siswa siwi agar lebih bersemangat dalam menuntut ilmu untuk mewujudkan cita citanya.

selanjutnya banyak dialog yang dibahas terkait kemajuan sekolah ke depannya serta mengadapi ke majuan zaman yang sudah pada posisi ke 4.0.(Ty)

IMG 20191218 WA0017

Tinggalkan Balasan

error

Enjoy this blog? Please spread the word :)